PVMBG Peringatkan Potensi Bahaya Lava Pijar Gunung Marapi

Date:

Berdasarkan hasil pemantauan visual dan satelit sentinel sejak awal Januari, telah terjadi peningkatan aktivitas kegempaan embusan, aktivitas vulkanik dalam, dan gempa frekuensi ringan dari kedalaman Gunung Marapi, Sumatera Barat. Ketua Tim Tanggap Darurat Erupsi Marapi Kristianto, Selasa (9/1), menyebut lontaran lava pijar pada radius 4,5 kilometer menjadi ancaman yang harus diwaspadai. (Fandi Saputra/Fahrul Marwansyah/Nusantara Husnul Mulkan)

Berita POpuler

Berita Terkait
Related

Kantor Tempo Dikirim 6 Bangkai Tikus, Skandal Baru!

Kantor redaksi Tempo telah menerima kiriman berupa kotak berisi...

Kematian Mahasiswa UKI: Saksi yang Diperiksa Bertambah Menjadi 39

Kepolisian telah memeriksa 39 saksi terkait kasus kematian mahasiswa...

Bonus Hari Raya Mitra Gojek: Resmi Cair!

Gojek kabarnya telah menyalurkan Bonus Hari Raya (BHR) kepada...

Polisi Amankan Sekuriti Curang Curi Kulkas dan AC di Jakarta Selatan

Kasus kejahatan dilakukan oleh seorang petugas keamanan (sekuriti) di...