Keamanan Data Ancam Digitalisasi RI, Tim Prabowo Bisa Atasi?

Date:

Jakarta, CNBC Indonesia– Ketua Asosiasi Cloud Computing Indonesia (ACCI), Alex Budiyanto mengungkapkan sejumlah tantangan pemerintahan Prabowo-Gibran dalan mengembangkan ekonomi digital Tanah Air.

Hal ini terkait penguatan daya saing industri lokal dalam pengembangan ekonomi digital baik dibisnis infrastruktur telekomunikasi, data center, cloud computing hingga UMKM dalam ekosistem digitalisasi. Selain itu juga diperlukan penguatan aturan dan regulasi yang memberi ruang bagi industri digital dalam negeri untuk bertumbuh.

Sementara Chairman Asosiasi Data Center Indonesia (IDPRO), Hendra Suryakusuma menyoroti urgensi terhadap penguatan keamanan data sekaligus mencegah serangan siber untuk menjaga keberlangsungan transformasi digitalisasi dan ekonomi digital RI.

Seperti apa PR pemerintahan Prabowo dalam mengembangkan ekonomi digital RI? Selengkapnya simak dialog Shafinaz Nachiar dengan Chairman Asosiasi Data Center Indonesia (IDPRO), Hendra Suryakusuma dan Ketua Asosiasi Cloud Computing Indonesia (ACCI), Alex Budiyanto dalam Profit, CNBC Indonesia (Jum’at, 18/10/2024)

Source link

Berita POpuler

Berita Terkait
Related

Penganiayaan Wartawan Di Pontianak, Ketum LSM MAUNG Desak Kapolresta Tangkap Pelaku dan “Dalangnya”

PONTIANAK, Media KalbarKetua Umum (Ketum) Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM)...

MA Tolak Kasasi Gus Irawan Pasaribu-Jafar Syahbuddin

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tapanuli Selatan (Tapsel)...

Gayung Bersambut Harapan Generasi Muda Mempawah, Sutarmidji Setuju Beri Pelatihan Ekspor-Impor

MEMPAWAH, Media KalbarCalon Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar) nomor urut...